KEDATANGAN JEPANG

,
Pada awal bulan Maret 1942 Jepang menyerbu ke Indonesia. Setelah Jepang memasuki daerah Sumatra Barat, maka pemuda A.Thalib pulang ke daerah kelahirannya yaitu Kerinci sewaktu Jepang membentuk "Pemuda Nippon Raya" yang berada dibawah pimpinan Khatib Sulaiman untuk daerah Sumatera Barat, maka A.Thalib juga berusaha untuk membentuk "Pemuda Nippon Raya" untuk daerah Kerinci.

0 komentar to “KEDATANGAN JEPANG”

Posting Komentar

 

VISIT KERINCI Copyright © 2011 | Template design by O Pregador | Powered by Blogger Templates